ASOCASIA MACRORRHIZA
Nama lokal : sante
Taksonomi
Famili : Araceae
Genus :Alocasia
Species:Asocasia macrorrhiza
Karakter fisif
Tinggi tanaman ini 1-3m
daunya tipe tunggal ,berwarna hijau berukuran besar, dapat mencapai diameter kurang lebih 1m dan berbentuk jantung ,permukaan daun bergelombang dan uung daun meruncing
bunganya dilindungi spate berwarna putih
buah menempel pada tandan
Syarat tumbuh
ketinggian tempat1-1500dpl
intensitas cahaya 50-80%
kelembaban 10-30 derajat
pH5,5-7
tanaman ini tumbuh pada media tanam yang porus dan kaya akan organik
Budidaya
Perbanyakan tnaman dengan pemisahan anakan atau mata tunas
media tanam yang biasa yang biasa digunakan tanah gemburyang kaya akan organik
pemeliharaan dilakukan dengan pemberian pupu kandang
tanaman ini bisa di gunakan sebagai vocal poin atau akses tanaman relatif
0 komentar:
Posting Komentar